1. Tegangan Listrik
adalah perbedaan potensial listrik diantara due titik rangkaian listrik. Elemen pertama memiliki muatan yang lebih positif sehingga memiliki potensial tinggi, disisi lain sementara elemen kedua memiliki muatan yang lebih negatif sehingga memiliki potensial lebih rendah. Perbedaan antara kedua titik disebut beda potensial.
Berdasarkan gelombang, tegangan listrik dibagi menjadi 2 jenis:
1. tegangan Ac ( bolak-balik )
2. tegangan Dc ( searah )
Baik AC maupun DC dapat di ukur dengan alat yang bernama Volmeter dan Osiloskop. Untuk mempermudah pekerjaan listrik saya berikan analogi umum yang disebut Tengki Air.
Semakin tinggi tangki A maka semakin besar tekanan air dari tangki A ke B ( beda potensial A ke B ). Untuk besaran dan satuannya itu sendiri
I volt = 1.000 mA
V : Tegangan
I : Arus
R : Hambatan
2. Arus Listrik
adalah banyaknya muatan listrik yang disebabkan oleh elektron-elektron. Perbedaan ketinggian disebut dengan tegangan atau beda potensial. Satuan listrik adalah Ampere dan alat ukur untuk mengukur arus adalah Amperemeter.
I A ( ampere ) = 1.000 mA
Rumus untuk mencari arus adalah I = V/R dimana,
I = arus
V = tegangaan
R = hambatan
3. Arus listrik
adalah perbandingan antara tegangan listrik dari suatu komponen elektronik ( misalnya resistor ) dengan arus listrik yang melewatinya. Hambatan listrik yang mempunyai suatu ohm dapat dirumuskan sebagai berikut : R : V/R
Dimana R : Hambatan
V : Tegangan
I : arus
Hambatan listrik dapat diukur menggunakan alat ohmmeter
untuk besaran atau satuan itu sendiri
1k ohm = 1.000 ohm
4. Daya Listrik
dalam bahasa inggris disebut Electrical power. adalah jumlah energi yang diserap atau yang dihasilkan dalam sebuah sirkuit/rangkaian
Mari kita sedikit menganalisa berapa arus yang terkomsumsi dari sumber ( jala-jala PLN ) kepada beban ( peralatan elektrnik ) dengan contoh sbb,
5. Komponen Elektronika Dasar Ponsel
adalah komponen elektronika yang dalam pengoprosiannya membutuhkan sumber tegangan / sumber arus dari luar.
dibangun menggunakan semikonduktor, memiliki fungsi nilai dan kapasitas sebuah kebutuhan.
Contoh komponen aktif : transistor, dioda, IC.
SEMOGA BERMANFAAT :)
Oleh : putri widya
Minggu, 06 Agustus 2017
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Seputar Perkenalan Infrasturktur Jaringan
Perkenalan Infrastruktur Jaringan Mendefinisikan Infrastruktur Jaringan Sebuah infrastruktur jaringan adalah sekumpulan komponen fi...
![](https://i1.wp.com/ngonfig.net/wp-content/uploads/2017/10/networking-overview.png?resize=644%2C261&ssl=1)
-
Langkah merakit PC 1. Mulai dengan memasang Prosesor pada motherboard. Untuk bisa memasang prosesor dengan baik, kamu harus mengacu pada...
-
Nama : Putri widyawati PENGERTIAN GERBANG LOGIKA Gerbang Logika atau yang biasa disebut dengan Logic Gate ad...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar